Menjadi Blogpreneur ?
Pertanyaan yang muncul dibenakku sesaat sebelum menuliskan postingan ini, malam-malam begini (sebenarnya sudah jam pagi) tiba-tiba mendapatkan sebuah ide menulis, sayang jika dilewatkan dengan menunda menulis, dikhawatirkan kehilangan ide.
Sebelumnya saya disibukkan dengan aktifitas seorang blogger, biasalah apalagi kalau bukan blogwalking, kebetulan mampir di blog seorang blogger ternama yakni bukik.com dan membaca sebuah postingan dan tak lupa juga turut berkomentar dan membuahkan sebuah komentar balik dari mas bukik di salah satu artikel saya (akhirnya dikoment oleh blogger kondang, xixixi). Di postingan beliau satu hal yang menarik menurut saya yakni tentang tipe blogger yang dibagi oleh beliau menjadi 6 (enam) tipe, yakni :
Apakah anda juga (khususnya kaum blogger pemula dan blogger personal) memiliki niat yang sama seperti saya ? mari kita sama-sama belajar, serta saling membagi apa yang kita pelajari.
Sebelumnya saya disibukkan dengan aktifitas seorang blogger, biasalah apalagi kalau bukan blogwalking, kebetulan mampir di blog seorang blogger ternama yakni bukik.com dan membaca sebuah postingan dan tak lupa juga turut berkomentar dan membuahkan sebuah komentar balik dari mas bukik di salah satu artikel saya (akhirnya dikoment oleh blogger kondang, xixixi). Di postingan beliau satu hal yang menarik menurut saya yakni tentang tipe blogger yang dibagi oleh beliau menjadi 6 (enam) tipe, yakni :
- Blogger pemula yaitu mereka yang baru diawal tahap ngeblog dan masih menulis sekedar untuk menulis.
- Blogger bisnis gelap adalah mereka yang ngeblog untuk mencari uang dengan jalan pintas. Cirinya penggunaan SEO tanpa disertai mutu posting yang memadai.
- Blogger perusahaan adalah mereka yang menghidupkan blog buat perusahaan tempatnya bekerja.
- Blogger personal adalah mereka yang ngeblog untuk mengekspresikan hobi dan kehidupannya serta menjalin relasi dengan mereka yang mempunyai kesamaan.
- Blogger profesional adalah mereka yang menangani blognya berdasarkan pada suatu profesi atau topik=topik tertentu. Biasanya, kepentingan utamanya adalah membangun personal brand.
- Bloggerpreneur adalah blogger yang menjadikan blog sebagai bisnis dengan memberikan manfaat tertentu pada orang banyak. Manfaat tertentu itu diberikan secara gratis atau dengan suatu persyaratan tapi tetap relatif gratis. (Point 1-6 ini dicopas dari SINI)
- Pertama, menulis posting yang bisa memberikan manfaat buat banyak orang.
- Kedua, mempunyai jejaring yang luas di dunia digital. Jejaring ini terbentuk mulai dari blogwalking hingga melakukan kopdar blogger.
- Ketiga, mengelola blognya secara serius sehingga mudah diakses dan nyaman dilihat.
- Keempat, struktur tulisan yang terdiri dari lead, badan dan penutup yang memancing komentar.
Apakah anda juga (khususnya kaum blogger pemula dan blogger personal) memiliki niat yang sama seperti saya ? mari kita sama-sama belajar, serta saling membagi apa yang kita pelajari.
Tweet

